pesan belanjaan anda sekarang ?
  • OK
  • Cancel
  • pesan belanjaan anda sekarang ?

    Warta Sekolah

    PEMILOS SMK kesehatan Pelita Bangsa Yk

    15 October 2019 | By: spbjogja

    PEMILOS SMK kesehatan Pelita Bangsa Yk

    Belajar demokrasi, belajar memilih. SMK kesehatan Pelita Bangsa Yk baru saja melaksanakan Pemilihan Ketua OSIS pada tanggal 10 Oktober 2019 dan merupakan angkatan ke 6. Adapun TPS tahun ini dilaksanakan di Hall Sekolah.

    Untuk tahun ini kandidat ketua OSIS ada 3 siswa yaitu almasela rona fauda kelas XA , utia niamarahman kelas XIA dan Aurel Yusuf Ar Rasyid kelas XI B. Dan alhamdulilah Pemilos tahun ini berjalan dengan lancar dengan ketua OSIS terpilih yaitu Utia niamarahman. Dengan selesainya PEMILOS tahun ini diharapkan bisa menumbuhkan semangat memilih dan semangat berdemokrasi.

    Penulis 

    Tim PeBaYo,salam sehat

     

    Tags: #smkpelitabangsa